SOSOK
Dr Hussam Abu Shafiya, Simbol Perlawanan Nakes Palestina terhadap Zionis Israel
Namun, ketika dunia tetap bungkam terhadap panggilan dokter Palestina tersebut, tentara Israel menyerbu Kamal Adwan dengan tank dan kendaraan lapis baja pada 27 Desember.
Kamal Adwan adalah satu-satunya rumah sakit yang tertinggal yang melayani para korban serangan Israel di utara Gaza, dan kini sudah tidak berfungsi lagi.
Meski sudah lewat empat hari, masih belum diketahui kondisi dan kemana dibawa Abu Safiyya, salah satu simbol perlawanan terhadap pendudukan Israel di Gaza. [Anadolu]