NASIONAL

Gubernur Anies Serahkan Dana Hibah untuk 10 Parpol Rp27,25 Miliar, Ini Rinciannya

2) DPW Partai Solidaritas Indonesia telah disalurkan Hibah Bantuan Keuangan pada tanggal 10 Agustus 2022, sebesar Rp2.022.540.000.

3) DPD Partai Golkar telah disalurkan Hibah Bantuan Keuangan pada tanggal 10 Agustus 2022, sebesar Rp1.501.230.000.

4) DPW Partai Amanat Nasional telah disalurkan Hibah Bantuan Keuangan pada tanggal 10 Agustus 2022, sebesar Rp1.879.410.000.

5) DPD Partai Demokrat telah disalurkan Hibah Bantuan Keuangan pada tanggal 10 Agustus 2022, sebesar Rp1.932.170.000.

6) DPW Partai NasDem telah disalurkan Hibah Bantuan Keuangan pada tanggal 10 Agustus 2022, sebesar Rp1.548.950.000.

7) DPW Partai Persatuan Pembangunan telah disalurkan Hibah Bantuan Keuangan pada tanggal 30 Agustus 2022 sebesar Rp884.175.000.

8) DPD Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan telah disalurkan Hibah Bantuan Keuangan pada tanggal 30 Agustus 2022, sebesar Rp6.681.620.000

9) DPD Partai Gerindra telah disalurkan Hibah Bantuan Keuangan pada tanggal 30 Agustus 2022, sebesar Rp4.678.965.000.

10) DPW Partai Keadilan Sejahtera telah disalurkan Hibah Bantuan Keuangan pada tanggal 30 Agustus 2022, sebesar Rp4.585.025.000.

red: farah abdillah

Laman sebelumnya 1 2

Artikel Terkait

Back to top button