NUIM HIDAYAT

  • Cita-Cita

    Apakah cita-citamu?Al-Qur’an mendidik kita punya cita-cita tertinggiMenjadi pemimpin orang orang yang bertakwa di suatu hariOrang bertakwa adalah kedudukan yang tinggiAl-Qur’an mendorong kita menjadi lebih tinggiMenjadi…

    Read More »
  • Bersama Berjuang untuk Islam

    Hidup bukan untuk makan yaHidup bukan untuk senang senang belaka Bila Anda ingin niru Rasulullah tercintaHidup adalah perjuangan untuk menegakkan Islam di duniaHidup untuk dakwah…

    Read More »
  • Senjata Islam

    Barat mengandalkan senjata militernya terhebat untuk kuasai duniaNuklir dan bom atom senjata ampuh untuk menghancurkan musuhnyaIlmu disebarkan untuk meraup uang sebanyak banyaknyaIlmu disebarkan untuk tujuan…

    Read More »
  • Al-Qur’an sebagai Pedoman Hidup dan Bernegara

    Cahaya di atas cahaya itulah Al-Qur’an muliaMenerangi manusiaDalam kehidupannyaDalam pribadinyaDalam keluarganyaDalam masyarakatnyaDalam negaranya Tidak ada hukum yang Sekokoh Al-Qur’an muliaTidak ada pedoman sehebat Al-Qur’an ternamaTidak…

    Read More »
  • Khilafah Islamiyah

    Sebuah kata yang menakutkan bagi yang tidak mengenalnyaPadahal ia adalah konsep yang muliaKonsep negara Islam internasional di duniaKonsep yang melindungi rakyat seadil-adilnyaAdil Makmur diridhai Allah…

    Read More »
  • Ruh Jihad Harus Dihidupkan Senantiasa

    Puncak pengorbanan manusia dalam membela risalah Allah tercintaJihad ada beberapa macamnyaJihad melawan kaum musyrik durjanaJihad melawan kaum munafik bahayaJihad melawan hawa nafsu manusiaJihad melawan setan…

    Read More »
  • Puasa

    Allah cinta pada manusiaIbadah yang diwajibkan Allah adalah untuk kebaikan manusia Shalat agar manusia tenang dalam hidupnyaAgar manusia terhindar dari perbuatan keji dan dosa Puasa…

    Read More »
  • Zakat dan Sedekah

    Barat kini mengalami krisis luar biasaEkonominya ternyata tak sekuat yang banyak orang kiraMereka kebingungan mengatasi ekonomi negaranyaTermasuk di negara kitaYang mempraktekkan ekonomi Barat dengan meng-copy…

    Read More »
  • Shalat

    Hanya 17 rakaat diwajibkan dalam sehari semalam yaShalat ada lima waktu rinciannyaDuhur Asar Magrib Isya Subuh namanya Jangan lupa shalat Sunnah dikerjakan hai pemudaSebelum dhuhur,…

    Read More »
  • Syahadat

    La ila ha Illa llah Muhammadur Rasulullah namanyaMenggoncangkan jazirah Arab di sanaJuga di negara negara nun jauh di sana Kesaksian untuk alam semestaTidak ada yang…

    Read More »
Back to top button