NASIONAL
Minta Buzzer Ditertibkan, Azyumardi Azra: Bikin Rusak Kualitas Manusia di Indonesia
“Dan provider medsos itu juga didenda kalau membiarkan buzzer-buzzer menggunakan platform media sosial tertentu untuk kepentingan yang merusak kehidupan publik, itu didenda juga secara berat,” tambah Azyumardi.
“Akan tetapi di negera kita tidak pernah platform media didenda, malah diperingatkan juga sepertinya tidak,” tandasnya.
red: adhila