SUARA PEMBACA

Skor PPH Naik, Benarkah Sejalan dengan Realita?

Kemudian ekstensifikasi pertanian dicapai dengan pembukaan lahan-lahan baru atau menghidupkan tanah yang sudah mati (tidak dikelola). Menghidupkan tanah yang mati adalah mengelola tanah tersebut hingga siap untuk ditanami agar bermanfaat. Rasulullah SAW, sebagaimana dituturkan oleh Umar bin al-Khaththab telah bersabda: “Siapa saja yang telah menghidupkan sebidang tanah mati, maka tanah itu adalah miliknya”. [HR. Bukhari, Tirmidzi, dan Abu Dawud].

Kebijakan yang diambil oleh negara ini adalah dalam rangka menjalankan tanggung jawabnya sebagai penguasa. Mereka sadar bahwa mengurus kebutuhan rakyat merupakan pertanggung jawaban dunia dan akan dihisab akhirat.

Ibnu umar ra berkata, saya telah mendengar Rasulullah saw bersabda, ”Setiap orang adalah pemimpin dan akan diminta pertanggung jawaban atas kepemimpinannya. Seorang kepala negara akan diminta pertanggung jawaban perhial rakyat yang dipimpinnya”. (HR Bukhari dan Muslim)

Wallahu ‘alam bishowab.

Nurhayati, S.S.T, Aktivis Muslimah.

Laman sebelumnya 1 2

Artikel Terkait

BACA JUGA
Close
Back to top button