IBRAH
-
Belajar Keteladanan dari Ibunda Hajar
Siapa tak kenal Hajar, istri dari Nabi Ibrahim dan ibunda dari Ismail. Ibunda Hajar merupakan simbol dari keikhlasan, kegigihan dan sikap tawakal kepada Allah SWT.…
Read More » -
Sepenggal Kisah Keistimewaan Utsman bin Affan ra
Beliau adalah sahabat baginda Rasulullah Muhammad Saw, sekaligus menantunya. Dikenal dengan sifatnya yang sangat pemalu namun sangat dermawan. Terlahir dari keluarga saudagar dan bangsawan Arab…
Read More » -
Pemilu dan Syahwat Kekuasaan
Menjelang Pemilu 2019 mendatang, para paslon Capres dan Cawapres sudah mulai mengatur strategi masing-masing guna menjaring sebanyak-banyaknya suara. Baru-baru ini telah menjadi viral di media…
Read More » -
Belajar Salihah dari Ummu Salamah
Terlahir dengan nama Hindun binti Hudzaifah, beliau adalah cucu dari seorang pemuka Quraisy yang disegani dan terkenal dengan kedermawanannya. Ibunya bernama Atikah binti Amir yang…
Read More » -
Saat Khalifah Umar Hadapi Musim Paceklik
Kala itu, tanah berbongkah kering kerontang. Rumput-rumput layu berwarna kekuningan. Gersang dan penuh abu, begitulah kira-kira. Jika angin bertiup, abu beterbangan ke mana-mana sampai orang…
Read More » -
Sikap Muslim Hadapi Musibah
Sedih, perih. Mungkin kata-kata itu yang dapat mewakili duka bangsa ini akibat musibah yang datang bertubi-tubi. Belum reda duka gempa Lombok muncul duka baru yaitu…
Read More » -
Membela Tauhid, Membela Agama Allah
Massa Aksi Bela Tauhid 211 memadati area Masjid Istiqlal, Jakarta Pusat pada Jumat, 2 November 2018. Kemudian mereka melakukan long march dari Masjid Istiqlal menuju…
Read More » -
Ulama Wajib Mengoreksi Penguasa
Muhasabah kepada penguasa adalah hak paten umat. Bagi ulama, mengoreksi penguasa adalah kewajiban. Allah Swt menjadikan umat Rasulullah Saw sebagai umat terbaik karena telah menjalankan…
Read More » -
Spirit Hijrah: Spirit Kebangkitan Islam
Tentunya kita menolak lupa bagaimana kisah Rasulullah Saw dan para sahabat berhijrah. Tak hanya diwarnai dengan perjuangan. Tapi juga cinta dan pengorbanan. Ya, perjuangan, cinta…
Read More » -
Kisah Umar bin Khaththab dan Burung Pipit
Kala itu Amirul Mukminin Umar bin Khaththab tengah berjalan-jalan di kota Madinah. Suatu kali, beliau melihat seekor burung pipit yang sedang dipermainkan oleh anak-anak kecil.…
Read More »