NUIM HIDAYAT

Perubahan Masyarakat dengan Politik atau Pendidikan?

Ulah politisi yang membagi sembako tahunan atau berkunjung ke masyarakat hanya setahun sekali, tidak banyak pengaruhnya ke masyarakat.

Para Rasul adalah orang-orang yang mengubah masyarakatnya. Mereka adalah guru dan pemimpin bagi masyarakatnya. Mereka mengubah masyarakat sehingga menjadi taat kepada Allah, cerdas dan membersihkan jiwanya sehingga menjadi manusia-manusia yang shalih.

Renungkanlah ayat Al-Qur’an ini, ”Dialah yang mengutus Rasul-Nya dengan membawa petunjuk dan agama yang benar, untuk memenangkannya di atas segala agama meskipun orang-orang musyrik membencinya.” (QS ash Shaf 9)

“Dialah yang mengutus seorang Rasul kepada kaum yang buta huruf dari kalangan mereka sendiri, yang membacakan kepada mereka ayat-ayat-Nya, menyucikan (jiwa) mereka dan mengajarkan kepada mereka Kitab dan Hikmah, meskipun sebelumnya, mereka benar-benar dalam kesesatan yang nyata.” (QS al Jumuah 2). Wallahu azizun hakim.

Nuim Hidayat, Penulis.

Laman sebelumnya 1 2

Artikel Terkait

Back to top button